Ceraikan Inge Anugrah, Benarkah Perjanjian Kawin Rugikan Istri?
Ari Wibowo ceraikan Inge Anugrah yang dinikahinya 17 tahun lalu, penyebabnya percekcokan yang terjadi terus-menerus sejak 2020. Setelah menikah, Inge Anugrah memutuskan menjadi ibu rumah tangga.