Melek Cinta - Emosi Cinta - tanya ungkapan kata cinta

tanya ungkapan kata cinta

Perkaya wawasan kamu semua hal tentang keintiman dalam hubungan romantis, termasuk isu bercinta. Follow Google News Melek Cinta

pada suatu malam hari ada dua orang murid sedang berselisih membahas mengenai cinta dan amarah sehingga membuat suasana menjadi panas, melihat hal itu seorang guru menghampiri ke dua muridnya yang sedang berselisih paham dan tiba-tiba gurunya bertanya mengenai ungkapan kata cinta kepada ke dua muridnya tersebut.

sang guru bertanya “kenapa orang saling bersuara keras ketika mereka lagi amarah?” lalu ke dua muridnya berpikir sejenak dan salah satu dari muridnya menjawab, “karena orang lagi amarah kehilangan ketenangan dalam dirinya karena itu dia jadi bersuara keras”.

tiba-tiba gurunya langsung bertanya lagi, “tapi kenapa bersuara keras ketika orang yang diajak berbicara ada di sebelahnya? bukankah untuk berbicara cukup dengan suara yang lebih pelan dan lembut? mengapa orang bersuara keras dengan orang lain ketika sedang ada amarah?”

lalu kedua muridnya memberikan beberapa kali jawaban tapi tidak ada satu pun jawaban yang dapat di terima oleh gurunya dan pada akhirnya gurunya pun menjelaskan maksud dari pertanyaan tersebut, “ketika ada dua orang yang sedang lagi amarah satu sama lainnya, hati keduanya terpisah sangat jauh jaraknya dan untuk mengatasi jarak jauh itu akhir mereka saling bersuara keras satu sama lainnya agar bisa saling mendengarkan apa maksud dari suara itu dan semakin besar amarah kedua orang itu semakin kuat mereka harus bersuara lebih keras lagi agar dapat saling mendengarkan melalui jarak yang begitu jauh”.

sista n boy sekarang sedang membaca artikel tanya ungkapan kata cinta dipersembahkan untuk pribadi-pribadi yang penuh dengan cinta, bila kamu punya komentar lain kami tunggu.

lalu sang guru melanjutkan untuk bertanya lagi kepada ke dua muridnya, “bagaimana yang terjadi ketika ada dua orang yang saling jatuh cinta, kenapa mereka tidak bersuara keras satu sama lainnya tapi berbicara dengan kelembutan?” salah satu muridnya menjawab, “karena ketika dua orang saling jatuh cinta hati mereka sangat dekat dan jarak jauh antara keduanya sangat kecil”.

gurunya lalu melanjutkan lagi pertanyaannya, “ketika kedua orang saling mencintai dan menyayangi apa yang terjadi?” lalu masing-masing muridnya menjawab tapi tidak ada satu pun yang tidak dapat menjawab pertanyaan sang guru dan pada akhirnya sang guru menjelaskan maksud dari pertanyaan itu.

“ketika kedua orang saling mencintai dan menyayangi, mereka tidak bersuara cukup keras ataupun dengan kelembutan melainkan hanya cukup dengan berbisik mereka menjadi lebih dekat satu sama lainnya dalam cinta mereka sehingga pada akhirnya mereka hanya saling memandang satu sama lainnya dan semua itu sudah cukup bagi mereka berdua. disinilah kedekatan dua orang yang saling jatuh cinta dan sayang” jawab gurunya.

kesimpulan dari artikel ini
bila kamu mencintai dan menyayangi seseorang secara tulus dan murni maka akan timbul ikatan hati di antara keduanya satu sama lainnya semakin erat dan dekat sehingga kamu dan pasanganmu dapat menerima seluruhnya, mendukung sepenuhnya, mencintai seluruhnya secara total, berdiri di belakangnya walau apapun yang terjadi, melembutkan dan menyembuhkan luka, yakin dan percaya kepada pasangannya.

cinta dapat menerima apa adanya yang terjadi saat ini, yang sudah terjadi dan yang akan terjadi serta orang yang paling berbahagia tidaklah harus memiliki segala sesuatu yang terbaik tapi hanya berbuat yang terbaik dengan apa yang mereka miliki.

terima kasih telah meluangkan waktu sejenak untuk berkunjung dan membaca artikel tanya ungkapan kata cinta dan baca juga artikel yang berhubungan kesetiaan itu kisah cinta sejati yang mahal. apakah kamu punya komentar lain mengenai artikel ini ?

2 thoughts on “tanya ungkapan kata cinta”

  1. Phie Phie Narkan

    Bener tuw min, adanya cinta itu untuk saling melengkapi saling mendukung dan saling menjaga

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.